Senin, 03 Juni 2024

Perkuat Silaturahmi dengan Rihlah Ukhuwah

Alhamdulillahirabbil’alamin SMP Daarut Tauhiid Boarding School Putra telah menyelenggarakan kegiatan Rihlah Ukhuwah dengan tema "Bersama Kita Bangun Ukhuwahpada Ahad s.d. Kamis, 26 - 30 Mei 2024. Kegiatan diikuti oleh seluruh santri, wali kelas dan wali asuh serta seluruh guru kelas IX dengan tujuan ke Malang dan Yogyakarta. Tujuan kegiatan ini adalah untuk meningkatkan keimanan kepada Allah SWT melalui ciptaan-Nya, mempererat tali persaudaraan di angkatan Sarfaraz serta mengamalkan pengetahuan terkait adab-adab di perjalanan. Adapun destinasi perjalanan yang dilalui dalam rihlah kali ini adalah wisata alam ke Bromo dan sekitarnya, wisata petik apel, kunjungan ke Museum Angkut, kunjungan ke Jawa Timur Park dan diakhiri dengan kunjungan ke Malioboro.


Humas SMP DTBS Putra More

Puncak kegiatan diakhiri dengan pertandingan antar-angkatan yang selalu menjadi daya tarik seluruh santri SMP DTBS Putri dari tahun ke tahun, yaitu perang badar. More

Monthly Reward Appreciation

Rabu, 03 Oktober 2018

Penghargaan santri smp dtbs putra More

Pengumuman Kelulusan Seleksi PPDB SMP DTBS Tahun Ajaran 2018-2019 Pelaksanaan Seleksi 27 Januari 2018 More



© 2023 smpdtbs All rights reserved.